Kegiatan Kami

Transfer Pengetahuan

YBTS berkomitmen untuk menyebarkan pengetahuan tentang Praktik Pertanian yang Baik (GAP) melalui pelaksanaan demplot, survei pasar, dan analisis usaha tani di setiap lokasi demplot. Selain itu, kami secara aktif mendorong peningkatan konsumsi sayuran, dengan benih dan sayuran berkualitas tinggi, di setiap acara lapangan dan pertemuan dengan para petani.

Biochar, Teknologi Ramah Lingkungan untuk Hortikultura
Biochar, Teknologi Ramah Lingkungan untuk Hortikultura
Uploaded
Petani Grobogan mulai mengenal biochar, teknologi ramah lingkungan yang membuat tanah subur, tanaman sehat, dan pertanian lebih berkelanjutan.
View Detail
Kisah Kaka Olaiy Komba: Langkah Tangguh Petani Papua dari Keerom
Kisah Kaka Olaiy Komba: Langkah Tangguh Petani Papua dari Keerom
Uploaded
Di Keerom, Papua, Kaka Olaiy Komba menjadi petani asli Papua pertama yang menanam Cabai Merah Keriting varietas Tangguh F1 di lahannya seluas 500 m². Dengan pendampingan TFO YBTS, ia belajar teknik budidaya modern mulai dari pembibitan hingga pengendalian hama. Kini, ia rutin merawat cabainya dengan metode baru, termasuk pemasangan perangkap lalat buah, untuk menjaga kualitas hasil panen. Kisah Kaka Olaiy menjadi bukti bahwa pendampingan dan pengetahuan mampu menghadirkan perubahan nyata bagi petani lokal.
View Detail
Kaka Nius Tabuni, Inspirasi Petani Papua dari Dukwia, Keerom
Kaka Nius Tabuni, Inspirasi Petani Papua dari Dukwia, Keerom
Uploaded
Dari ladang kecil di Dukwia tumbuh perubahan besar. Kaka Nius Tabuni tak hanya sukses panen Pak Choi, tapi juga membangkitkan semangat bertani di kampungnya. Inilah kisah petani lokal Papua yang jadi penggerak perubahan.
View Detail
YBTS Hadirkan Solusi Bertani Praktis di Tani Fest 2025
YBTS Hadirkan Solusi Bertani Praktis di Tani Fest 2025
Uploaded
YBTS hadir di Tani Fest 2025 bersama EWINDO, membagikan panduan tanam praktis untuk dorong semangat bertani dari rumah dan kemandirian pangan.
View Detail
Dari Diskusi ke Panen, YBTS dan Petani Sambawofuar Tumbuh Bersama
Dari Diskusi ke Panen, YBTS dan Petani Sambawofuar Tumbuh Bersama
Uploaded
Yayasan Bina Tani Sejahtera (YBTS) menggelar Focus Group Discussion (FGD) bersama 28 petani di Kampung Sambawofuar, Biak Numfor, sebagai upaya tumbuh dan sukses bersama. Melalui dialog terbuka, saling berbagi pengalaman, hingga panen Pakcoy Nauli yang penuh sukacita, kegiatan ini menjadi wujud nyata komitmen YBTS dalam pendekatan alih pengetahuan dan pertanian berkelanjutan.
View Detail
Hari Temu Lapang (Farmer Field Day): Mendorong Pertanian Berkelanjutan melalui Adopsi Biochar
Hari Temu Lapang (Farmer Field Day): Mendorong Pertanian Berkelanjutan melalui Adopsi Biochar
Uploaded
Pada acara Hari Temu Lapang (FFD) di Kabupaten Batang, para petani merasakan secara langsung dampak transformatif teknologi biochar dalam meningkatkan kesehatan tanah, meningkatkan hasil panen, dan mengurangi emisi karbon. Didukung oleh inisiatif WRI-P4G, kolaborasi antara WasteX, Yayasan Bina Tani Sejahtera (YBTS), dan AdaKarbon ini memberdayakan petani kecil dengan solusi berkelanjutan untuk masa depan pertanian yang lebih tangguh. Melalui berbagi pengetahuan, demonstrasi praktik langsung, dan dukungan kuat dari para pemangku kepentingan, acara ini menjadi tonggak penting dalam memajukan pertanian cerdas iklim di Indonesia.
View Detail